Pages

Minggu, 02 Oktober 2011

UJUNG KULON HOTSPOT FISHING

Peta lokasi memancing di daerah Ujung Kulon - Pandeglang - Banten, disekitar area ujung kulon terdapat banyak tempat hotspot untuk memancing ikan-ikan besar seperti yang ada dalam gambar dibawah ini .

Dari arah utara ujung kulon terdapat area tempat memancing yang banyak dikunjungi para pemancing dari luar kota cilegon, seperti dari serang, tangerang, jakarta, bekasi dan bahkan dari bogor .

Pulau sebuku dan pulau sebesi ada di arah barat laut dari ujung kulon base fishing, dikedua lokasi ini anda akan dibuat bersimbah peluh karena tarikan ikan mamung (gerong simba), tenggiri, wahoo, jabrik (tuna) dan yang lainnya .


Di area base fishing juga banyak berkeliaran ikan-ikan kuwe gerong , wahoo , tenggiri , barakuda , bahkan kadang ada saja marlin nyasar .


Batu Mandi merupakan surganya ikan kuwe gerong yang ada dilokasi base fishing ujung kulon .



Karang Jajar juga merupakan lokasi surganya ikan-ikan monster kuwe gerong, yang banyak berkeliaran disekitar karang tersebut .



Di Karang Kereta inilah favorit dari semua hotspot yang ada di ujung kulon .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar